--> -->

Tool Pencari File QCN

Tool Pencari File QCN - Hai sobat bagaimana kabarnya hari ini? semoga baik-baik saja dan selalu di lindungi oleh Allah SWT aamiin.
Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan sebuah tool yang fungsinya untuk mencari file QCN.
Mungkin sobat sudah tidak asing lagi mendengar kata (QCN), biasaanya kata-kata ini sering kali kita dengar ketika sedang menghadapi kasus sinyal terutama pada ponsel yang menggunakan chipset Qualcomm.
QCN Tool

Dan mungkin ada dari sobat yang bertanya apa itu file QCN dan untuk apa fungsinya?
Dan saya akan menjelaskannya sedikit, File QCN merupakan sebuah file (tempat) penyimpanan informasi data-data penting mengenai nomer IMEI, mac address, serial number, bluetooth dan sebagainya yang berhubungan dengan jaringan.

Jika QCN bermasalah, biasanya ponsel juga akan ada masalah khususnya yang berhubungan dengan jaringan, entah itu dari sinya hilang, bluetooth error dan sebagainya.
Maka dari itu file QCN sangat di butuhkan untuk memperbaiki masalah tersebut.

Dan sesuai dari judul postingan saya kali ini yaitu Tool Pencari File QCN, maka dari itu saya akan membagikan toolnya supaya sobat dapat dengan mudah menemukan file QCN yang di cari.

Tool ini sudah mendukung ponsel

1. Xiaomi
  • Xiaomi Mi 1S
  • Xiaomi Mi 3W/4
  • Xiaomi Mi 4i
  • Xiaomi Mi 5
  • Xiaomi Redmi 2/Prime
  • Xiaomi Redmi 3/Prime
  • Xiaomi Redmi 3S/Prime
  • Xiaomi Redmi Note 4G
  • Xiaomi Redmi Note 4G/Dual
  • Xiaomi Redmi Note 3
2. Lenovo
  • Lenovo A6000
  • Lenovo Vibe P1 A42
  • Lenovo S60-A
3. Micromaxx
  • Micromaxx YU5510
  • Micromaxx YU5010
4. One Plus
  • One Plus One
  • One Plus Two
Silahkan download toolnya di bawah ini
Password: budakbego

Cara Penginstallan:
  • Silahkan sobat download terlebih dahulu toolnya, kemudian ekstrak menggunakan winrar atau sejenisnya.
  • Selanjutnya install "QCN Tool.exe" dengan cara klik kanan pada mouse, lalu pilih run administrator.
  • Maka tool akan terbuka sendiri dan siap untuk di gunakan.
Tested: Windows 10
Semoga Bermanfaat